
Lomba Siswa dan Guru


Baarakallaah Untuk Ananda Hebat
Setiap tahun di sekitar bulan Februari sampai dengan April Dinas Pendidikan Kota Malang mengadakan kegiatan rutin memperingati Hari Anak Nasional (HAN). Kegiatannya adalah pelaksanaan lomba-lomba, yaitu Lomba Kreativitas, Minat dan Bakat, Olimpiade Olah Raga Siswa […]

Kegiatan Observasi PPDB SDIT IP Tapel 2017/2018
Alhamdulillah SDIT IP telah melaksanakan kegiatan observasi PPDB SDIT IP Tapel. 2017/2018. Dari waktu pendaftaran calon peserta didik baru selama 3 hari pada tanggal 16 sampai dengan 18 Januari 2017 telah diterima 129 anak. Selama […]

Barakallaah Teruntuk Ananda Azkia
Sekolah mengucapkan selamat atas capaian prestasi ananda Azkia Nurul Islam Habibillah (kelas 5) yang telah meraih juara 2 dalam Final Olimpiade Muslimah 2017 Bidang Al Quran yang diselenggarakan oleh SMP Ar-Rohmah Putri Dau Malang. Lomba […]

Lomba Siswa Tingkat Kota Malang
Barakallah kepada ananda Hafizh (kelas 4) meraih juara harapan 1 lomba hifdzhul qur’an tingkota kota; ananda Syafiq (kelas 5) salah satu anggota tim sepakbola mini kecamatan Lowokawaru meraih juara harapan 1 O2SN tingkat kota; dan […]







Lomba PAI Tingkat Kecamatan Lowokwaru 2015
Barakallah untuk semua ananda delegasi lomba PAI 2015 tingkat kecamatan Lowokwaru. Dan Alhamdulillah ananda Hafizh (kelas 4) meraih juara 1 Lomba Hifdzhul Qur’an putra, ananda Azkia (kelas 3) meraih juara 3 Lomba Hifdzhul Qur’an putri, […]







East Java Scouts Challenge 2K15 Kota Malang
Barakallah tim pramuka putri Insan Permata meraih juara 2 putri gelombang ke 3 EJSC 2K15 Kota Malang dan untuk tim putra yang ikut serta sementara masih belum lolos…After all, We’re all proud of you…







Kemah Ukhuwah Wilayah Pramuka SIT Se-Jatim 2015
Another Story…







Juara Siswa Teladan…
Alhamdulillah berkat do’a dan dukungan semuanya, ananda Ramadhan Fatikhul Ihsan meraih peringkat ke-2 lomba Siswa Teladan tingkat kecamatan lowokwaru dan berhak mengikuti lomba tingkat kota Malang.







Tim Asmaul Husna Insan Permata Lolos Seleksi Gugus
Seleksi Gugus, menuju lomba tingkat kecamatan Lowokwaru